Brilio.net - Kepergian dua bayi kembar pasangan Irish Bella dan Ammar Zoni masih menyisahkan duka mendalam. Bayi kembar berjenis kelamin perempuan itu meninggal dunia di dalam kandungan usia enam bulan, Minggu (6/10).
Duka sekaligus rasa kehilangan nyatanya juga dirasakan oleh keluarga besar keduanya, tak terkecuali ayah Irish Bella, Johan De Beule. Melalui akun Facebook pribadinya, Johan mencurahkan isi hatinya usai kehilangan cucunya.
foto: Facebook/Johan De Beule
"Yirs mijn dochter is gisteren met spoed geopereerd. Yris steld het goed maar beide babys zijn overleden.
Irish Putriku menjalani operasi darurat kemarin. Irish dalam keadaan baik-baik saja, tetapi kedua bayinya meninggal dunia," tulis Johan dikutip dari Facebook-nya, Selasa (8/10).
Meski merasa sedih kehilangan kedua cucunya tercinta, namun Johan tetap bersyukur karena Irish Bella dalam kondisi baik-baik saja.
"Yesterday evening both babies are put to rest, according to there believe. Luckly Yris is doing well.
Kemarin malam kedua cucu kembarku sudah beristirahat dengan tenang, sesuai tempat yang seharusnya. Untungnya, Irish dalam keadaan baik-baik saja," sambungnya.
Di sisi lain, ada duka yang tak bisa disembunyikan oleh Johan. Tak berselang lama kemudian, ia mengunggah sebuah artikel mengenai kabar cucunya yang meninggal dunia. Ia menuturkan jika hidup ini tidak adil.
foto: Facebook/Johan De Beule
"Life is not fair !
Hidup itu tidak adil!," ungkapnya.
Unggahan Johan langsung mendapat beragam respons warganet. Banyak warganet memberikan semangat dan dukungan untuk Irish dan keluarganya.
"Jika bisa aq ingin berada disamping iris untuk memberikan dukungan...tapi sayang kita jauh...dan hanya bisa men do'akan semoga iris n ammar kuat," tulis Mulya Nengsih.
"Semoga si kembar mendapatkan tempat terindah... ," komen Fitri Nafisa.
"Sedih banget Ya Allah," tutur Icha Lukman.
Recommended By Editor
Hiburan - Terkini - Google Berita
October 08, 2019 at 02:37PM
https://ift.tt/31Vw2lr
Cucu kembarnya meninggal dunia, ayah Irish Bella: hidup tidak adil - Brilio
Hiburan - Terkini - Google Berita
https://ift.tt/32kQdJC
Bagikan Berita Ini
Related Posts :
Tatum, Zion Earn First Career All-NBA Honors - Duke University - GoDuke.comboonoor.blogspot.com Story Links NEW YORK, N.Y. -- Former Duke men's basketball stars Jayson Tatu… Read More...
2019-20 All-NBA teams: LeBron James, Giannis unanimous first-team selections; Lakers star sets record - CBS Sportsboonoor.blogspot.com USATSI The NBA announced the players selected to the 2019-20 All-NBA teams&… Read More...
Davis Named to All-NBA First Team - UKAthleticsboonoor.blogspot.com Story Links UK All-Time NBA Awards LEXINGTON, Ky. – For the fourth time in… Read More...
Call of Duty: Black Ops Cold War alpha dates and pre-load time - Shacknews… Read More...
Sony confirms PS5’s first-party launch lineup and free game upgrade plans for PS4 titles - The Vergeboonoor.blogspot.com Sony has confirmed its PlayStation 5 first-party launch lineup, as well as con… Read More...
0 Response to "Cucu kembarnya meninggal dunia, ayah Irish Bella: hidup tidak adil - Brilio"
Post a Comment