Jakarta - Makam Presiden ke-3 RI BJ Habibie ramai dikunjungi warga dan menjadi lokasi selfie. Pihak keluarga tidak mempermasalahkannya.
"Kalau masalah itu, sebetulnya hak orang ya. Boleh mau selfie, ini mungkin banyak yang pengin foto sama Pak Habibie, dia pikir ya saya nggak dapat aslinya, seenggak-enggaknya kuburannya. Kebetulan kiri kanan ada bapak dan ibu. Saya juga nggak masalah," kata putra bungsu BJ Habibie, Thareq Kemal Habibie di kawasan Patra Kuningan, Jakarta Selatan, Sabtu (14/9/2019).
Para warga sempat ramai-ramai mengabadikan momen di depan makam BJ Habibie usai upacara pemakaman. Hal tersebut dimaklumi Thareq.
"Mau doain silakan, mau selfie juga nggak masalah. Ini zaman modern kok," ujarnya.
BJ Habibie meninggal pada hari Rabu (11/9) pukul 18.05 WIB di RSPAD Gatot Soebroto. BJ Habibie meninggal di usianya yang ke-83.
Pada hari Kamis (12/9), Habibie dimakamkan di TMP Kalibata, Jakarta Selatan. Presiden Jokowi bertindak selaku inspektur upacara pemakaman.
(dkp/dkp)
Let's block ads! (Why?)
Hiburan - Terkini - Google Berita
September 14, 2019 at 11:48PM
https://ift.tt/34DwZka
Putra Tak Permasalahkan Warga Ramai Selfie di Makam BJ Habibie - detikNews
Hiburan - Terkini - Google Berita
https://ift.tt/32kQdJC
Bagikan Berita Ini
Related Posts :
Makin Tambah Pundi-pundi Uang, Syahrini Buatkan Restoran untuk Ibunya, Namanya Pawon Bu Cetarrr! - Grid.ID
Grid.ID/Corry Wenas Samosir
Syahrini saat Grid.ID jumpai di kawasan Cipete, Jakarta Selatan, Ming… Read More...
Dicakar Emak-emak Hingga Kulitnya Robek Saat Konser, Syahrini Dicuekin Reino Barack Saat Mengadu Manja ke S... - Grid Pop
Instagram @princessyahrini
Syahrini dan Reino Barack
GridPop.ID - Penyanyi fenomenal Syahr… Read More...
Tak Dampingi Vanessa Angel Nikah, Ayah: Secara Hukum Tidak Sah, tapi... - Kompas.com - KOMPAS.com
JAKARTA, KOMPAS.com - Kabar pernikahan Vanessa Angel membuat publik terkejut.
Diam-diam, Vanessa An… Read More...
Sarwendah Menghindar kala Akan Dipeluk Betrand Peto, Anak Angkat Ruben Protes, 'Kok Giniin Aku Sih?' - TribunnewsTRIBUNNEWS.COM - Kedekatan Sarwendah dan Betrand Peto yang dianggap terlalu berlebih menjadi so… Read More...
Geger Betrand Peto Minta Kecupan di Pipi dari Sarwendah - Dream
Lihat deh videonya.
Dream - Kelakuan Betrand Peto bersama Sarwendah kembali menjadi sorotan wargane… Read More...
0 Response to "Putra Tak Permasalahkan Warga Ramai Selfie di Makam BJ Habibie - detikNews"
Post a Comment